Saturday 27 August 2016

Latihan Plank dan Squad

Plank
Plank adalah suatu gerakan yang dilakukan untuk melatih kekuatan otot perut. Gerakan Plank dilakukan dengan mengkurapkan badan lalu mengangkatnya dan ditahan selama 30 detik.
Langkah-langkah :
1. Posisi badan tengkurap
2. Ujung jari kaki menempel lantai dan telapak kaki berdiri, posisi telapak tangan disesuaikan dengan kenyamanan masing-masing
3. Angkat badan
4. Tahan selama 30 detik.
Untuk pemula atau latihan awal 30 detik adalah waktu yang dianjurkan. Bila sudah terbiasa dan mulai terlatih, maka bisa ditambah menyesuaikan dengan kemampuan.
Squad
Squad adalah suatu gerakan yang dilakukan untuk melatih kekuatan otot paha. Gerakan squad dilakukan dengan
Langkah-langkah :
1. Posisi berdiri.
2. Turunkan pantat seakan-akan dalam keadaan duduk.
3. Kedua lutut jangan sampai melebihi ujung kaki dan posisi kedua tangan berkaitan ke depan untuk keseimbangan
4. Turunkan dan naikkan sebanyak 30 kali.
Untuk menghindari cedera dalam melakukan plank atau squad, dianjurkan untuk melakukan pemanasan sebelumnya.

Denyut Nadi
Denyut nadi manusia per menit adalah 220 dikurangi dengan usianya.
Saat bangun tidur, denyut nadi rata-rata dalam keadaan normal adalah +-60/menit. Bila denyut nadi semakin cepat, maka dimungkinan seseorang sedang dalam keadaan tidak fit (dalam kondisi sakit).

No comments:

Post a Comment